Lirik Lagu Wajib Nasional Bungaku
Berikut adalah lirik dari salah satu lagu wajib nasional yang berjudul Bungaku yang diciptakan oleh C. Simanjuntak, Lagu wajib nasional adalah lagu yang biasanya dinyanyikan saat acara - acara resmi dan formal seperti pada saat upacara bendera dan acara - acara kebangsaan.
Tujuan dari adanya lagu wajib nasional adalah :
- Menumbuhkan rasa cinta Tanah Air
- Menjaga persatuan dan kesatuan Bangsa Indonesia
- Menghargai jasa para Pahlawan Bangsa yang telah gugur
- Menumbuhkan semangat juang bagi generasi muda bangsa Indonesia
- Menumbuhkan sikap rela berkorban demi Bangsa dan Negara
Judul : Bungaku
Pencipta : C. Simanjuntak
Tempo :
Lirik Lagu Bungaku
Waktu menyingsing fajarPagi sunyi senyap
Matahari bersinar menggantikan malam gelap
Nampak sekuntum bunga dimuka rumahku
Kepala mas juita
Daunnya beledu
Datang orang berjalan
Ditoleh ketepi
Diulurkannya tangan bungaku di petik
Walaupun hilang sudah bungaku yang permai
Kuncup yang masih muda ku pelihara baik
Itulah lirik lagu wajib nasional Bungaku semoga dapat membantu sobat yang sedang mencarinya.
Post a Comment for "Lirik Lagu Wajib Nasional Bungaku"